Grup Riset Pengkajian Seni Prodi Seni Rupa Murni FSRD UNS Adakan Workshop Lilin Aromaterapi Dari Jelantah
FSRD – Kegiatan Workshop Pembuatan Lilin Aromaterapi dari jelantah atau minyak goreng bekas merupakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (HGR PkM) oleh Grup Riset Pengkajian Seni Prodi Seni Rupa Murni FSRD UNS. Dilaksanakan pada tanggal 7 dan 8 Juni 2023 berlokasi di Balai Desa Pereng, Kecamatan Mojogedang, Kabupaten Karanganyar, melibatkan tim yang terdiri dari Dosen dan Mahasiswa Prodi Seni […]